Dinas tenaga kerja kota banda aceh melalui Bidang Hubungan Industrial & Jamsostek melaksanakan kegiatan sosialisasi Tata cara pembentukan Organisasi Pengusaha, Federasi dan Konfederasi Serikat Pekerja/Serikat Buruh. dalam kegiatan tersebut, Plt. Kepala Dinas Tenaga Kerja Kota banda Aceh menyampaikan bahwa dengan adanya kegiatan sosialisasi ini diharapkan kepada SP/SB di perusahaan maupun diluar perusahaan selalu menjaga komunikasi yang baik antara SP dan manajemen agar dalam setiap permasalahan yang ada di internal maupun ekstenal perusahaan dapat diselesaikan secara baik… walaupun ada kendala dalam permasalahan, dinas siap membantu dan memfasilitasi hingga mendapatkan hasil yang saling menguntungkan bagi SP dan manajemen.
S | S | R | K | J | S | M |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
Sosialisasi Tata cara Pembentukan Organisasi Pengusaha, Federasi dan Konfederasi Serikat Pekerja/Serikat Buruh
CARI ….
PROMOSI HASIL INDUSTRI KOTA BANDA ACEH
S | S | R | K | J | S | M |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
Bimtek Aplikasi Sinaker
Banda Aceh, Kamis 25 Juli 2024 – dinas tenaga kerja kota banda aceh melaksanakan pelatihan aplikasi sinaker kepada aparatur gampong dan perusahaan yang ada di wilayah kota banda aceh.
CARI ….
PROMOSI HASIL INDUSTRI KOTA BANDA ACEH
S | S | R | K | J | S | M |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
Bimtek Penyelesaian Perselisihan Secara Mediasi
Banda Aceh, Rabu 24 Juli 2024 – dinas tenaga kerja kota banda aceh melaksanakan pelatihan bimbingan teknis tata cara penyelesaian perselisihan secara mediasi yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan Perusahaan dan pekerja dalam melaksanakan peyelesaian secara tripartit melalui mediator di dinas tenaga kerja kota banda aceh. Yang nantinya tujuan dan maksud untuk mengurangi pemutusan hubungan kerja secara sepihak dari Perusahaan terhadap pekerja yang tidak melindungi tenaga kerja dengan undang undang ketenagakerjaan, sehingga dengan tidak mudahnya terjadi pemutusan hubungan kerja secara melawan hukum bagi pekerja.
CARI ….
PROMOSI HASIL INDUSTRI KOTA BANDA ACEH
S | S | R | K | J | S | M |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
Plt Kadisnaker Banda Aceh Ajak Pengusaha dan Pekerja Bangun Hubungan Industrial Yang Baik
Banda Aceh – Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Banda Aceh menggelar Kegiatan Bimbingan Teknis Hubungan Industrial di aula dinas setempat, Selasa (23/7/2024).
Dibuka langsung oleh Plt Kadis naker Kota Banda Aceh Drs. Fahmi, M.Si, bimbingan teknis hubungan industrial ini diikuti oleh 30 perusahaan di Kota Banda Aceh.
Dalam sambutannya, Plt Kadisnaker Kota Banda Aceh Drs. Fahmi, M.Si mengatakan, bimtek hubungan industrial tersebut digelar dengan tujuan agar terciptanya hubungan industrial dan iklim ketenagakerjaan yang kondusif serta harmonis antara pemerintah, pengusaha dan pekerja.
“Pada kegiatan ini kami mengajak pengusaha dan pekerja untuk menjaga hubungan industrial dengan baik agar tidak terjadi permasalahan yang harus diselesaikan hingga harus ke dinas,” ujar Fahmi.
Lebih lanjut ia pun menekankan pentingnya peran komunikasi dalam menciptakan lingkungan kerja yang harmonis.
“Bangun hubungan industrial yang baik dengan cara saling menjaga komunikasi. Komunikasi yang baik adalah kunci utama dalam menjaga hubungan industrial yang harmonis,” ungkapnya.(Zie/Hz)
CARI ….
PROMOSI HASIL INDUSTRI KOTA BANDA ACEH
S | S | R | K | J | S | M |
---|---|---|---|---|---|---|
1 | 2 | 3 | ||||
4 | 5 | 6 | 7 | 8 | 9 | 10 |
11 | 12 | 13 | 14 | 15 | 16 | 17 |
18 | 19 | 20 | 21 | 22 | 23 | 24 |
25 | 26 | 27 | 28 | 29 | 30 |
BIMBINGAN TEKNIS LKS ( LEMBAGA KERJA SAMA )
Banda Aceh 22 juli 2024 – Dinas Tenaga Kerja Kota Banda Aceh melaksanakan kegiatan Bimbingan Teknis Lembaga Kerjasama Bipartit. Dalam kegiatan tersebut mengajak perwakilan setiap Perusahaan agar dapat membentuk LKS Bipartit . Kepala Dinas berkomitmen penuh terhadap Perusahaan yang memiliki pekerja 50+1 agar dapat membentuk sesuai perminakertrans nomor 32 tahun 2008 tentang tata cara pembantukan dan susunan keanggotaan LKS Bipartit Serta akan menyurati secara resmi semua Perusahaan yang diundang hari ini , demikian juga terhadap pengawalannya sampai terbentuk LKS Bipartit. Dan yang terakhir Dinas Tenaga Kerja Kota Banda Aceh siap memfasilitasi ditingkat Perusahaan mulai dari pembentukan sampai penerbitan pencatatan secara online via aplikasi sinaker.
CARI ….
PROMOSI HASIL INDUSTRI KOTA BANDA ACEH